SBO TV 23 Februari 2021 Kelas 5 – 6

Lacakalamat.com – Siang hari ini admin akan berbagi tugas dan jawaban SBO TV 23 Februari 2021 kelas 5 dan 6 Sekolah Dasar dalam program GURUKU.

Hari ini, para siswa kelas 5 akan belajar materi Pendidikan Agama Budha bersama pak guru Sadimun yang tayang pada jam 11.00 – 11.30 WIB.

Tugas SBO TV 23 Februari 2021 Kelas 5 dan 6 SD
Tugas SBO TV 23 Februari 2021 Kelas 5 dan 6 SD

Sedangkan untuk siswa-siswi kelas 6 akan belajar materi Tangga dan Jarak Nada yang dipandu oleh ibu guru Dyah Sasmitasari Darma Pratiwi yang tayang pada jam 11.30 – 12.00 WIB.

Ada beberapa tugas atau soal yang diberikan pada hari Selasa, 23 Februari 2021 ini, dan para siswa wajib untuk mengerjakan dan mengirimnya ke guru masing-masing.

Soal dan Jawaban SBO TV 23 Februari 2021

SD KELAS 5

SOAL

1. Jelaskan pengertian Meditasi!

2. Sebut dan jelaskan macam-macam Meditasi!

3. Sebutkan 4 (empat) cara atau sikap bermeditasi!

4. Apa yang akan terjadi jika kita melakukan pekerjaan tidak dengan konsentrasi?

5. Sebagai penganut ajaran Buddha, jelaskan seberapa pentingkah meditasi untuk kehidupan!

soal sbo 23 februari
Tugas Kelas 5

JAWABAN

1. Meditasi adalah memusatkan perhatian pikiran pada satu objek.

2. Macam-macam meditasi :

  • Meditasi Salah (Miccha Samadhi): Pemusatan pikiran pada objek yang dapat menimbulkan kekotoran batin tatkala pikiran bersatu dengan bentuk-bentuk karma yang tidak baik.
  • Meditasi Benar (Samma Samadhi) : Pemusatan pikiran pada objek yang dapat menghilangkan kekotoran batin ketika pikiran bersatu dengan karma baik.

3. Empat sikap bermeditasi :

  • Duduk
  • Berdiri
  • Berjalan
  • Berbaring

4. Jika kita melakukan pekerjaan tidak dengan konsentrasi, maka pekerjaan akan berantakan.

5. Pentingnya meditasi dalam ajaran Budha adalah untuk menghasilkan kondisi kesehatan mental yang sempurna, kedamaian dan ketenangan.

———————————–

SD KELAS 6

SOAL

1. Buka buku tema 8 di halaman 54!

2. Tentukan interval nada dan pangkat nada pada lagu “Bersih dan Sehat” dengan cara dilingkari dan diberi keterangan!

3. Foto tugasmu lalu kirimkan kepada bapak ibu gurumu untuk mendapatkan nilai!

soal sbo 23 februari 2021
Tugas Kelas 6

JAWABAN

Berikut interval nada dan pangkat nada dari lagu “Bersih dan Sehat” :

interval nada dan pangkat nada lagu bersih dan sehat
Bersih dan Sehat

——————————————-

Sekian dulu informasi tentang soal dan jawaban SBO TV 23 Februari 2021 untuk siswa-siswi SD kelas 5 dan 6, semoga bermanfaat.

Baca juga :

Leave a Comment